AKURAT.CO PowerPoint tidak hanya untuk slide statis. Dengan fitur modern seperti Morph Transition, Trigger Animation, dan Action Buttons, Anda bisa membuat presentasi interaktif seperti aplikasi mini.